Rumus Volume Tabung: Pengertian dan Contoh Soal

pxherpxhere.come.com

Di dalam pelajaran Matematika terdapat beberapa bangun ruang, salah satunya adalah tabung. Namun, tabung itu apa? Hal ini masih menjadi masalah bagi sebagian orang karena tidak mengetahui definisi, unsur-unsur, sifat, dan rumus volume tabung. Untuk itu, temukan jawaban lengkap tentang bangun ruang tabung di sini.

Pengertian, Unsur, dan Sifat Tabung

Dalam geometri atau sebuah cabang matematika yang menjelaskan terkait sifat garis, sudut, bidang, dan ruang ada yang menyebutkan tabung atau silinder. Tabung adalah sebuah bangun ruang yang dibatasi oleh dua bidang lingkaran di sisi atas dan bawah yang sejajar serta sebuah bidang lengkung berbentuk persegi panjang yang menjadi sisi tegak dan dinamakan dengan selimut tabung.

  1. Ciri-ciri Tabung

Tabung memiliki ciri-ciri tabung sebagai berikut; memiliki dua rusuk, terdapat sisi alas dan bawah berbentuk lingkaran, memiliki tiga bidang sisi: pertama yaitu alas, kedua selimut, dan terakhir yaitu bidang penutup atau atas.

  1. Unsur Tabung

Perhatikan gambar tabung di bawah ini sebelum menarik unsur dari tabung tersebut.

Dari gambar di atas, maka bisa ditarik kesimpulan bahwa unsur dari tabung adalah:

  • Sisi yaitu sebuah sisi (tepi, pinggir, sebelah kanan atau kiri atas atau bawah) yang memiliki bentuk seperti lingkaran dengan tengah sebagai pusatnya. Tabung sendiri memiliki tiga sisi, yaitu sisi atas, sisi bawah, dan selimut. Sisi alas dan sisi bawah ini memiliki sifat kongruen atau sama bentuk dan ukurannya.

  • Selimut tabung yaitu sisi lengkung yang berada du kiri dan kanan tabung berguna untuk menyelimutinya.

  • Diamater tabung yaitu jarak dari titik A menuju B dalam gambar tabung di atas.

  • Jari-jari adalah setengah jarak dari titik A ke titik B.

  • Tabung tidak memiliki titik sudut satu pun.

Jika dijabarkan lagi secara detail, maka bangun ruang tabung di atas memiliki dua buah lingkaran di sisi atas dan bawah dengan satu persegi panjang sebagai selimutnya. Diketahui jika rumus luas dari lingkaran adalah  sedangkan untuk selimut tabung yakni rumus luasnya adalah . t di sini yaitu jarak antara titik pusat lingkaran alas dengan titik pusat lingkaran atas.

Luas kesleuruhan permukaan tabung merupakan gabungan dari luas bidang lengkung tabung atau sisi selimut dikalikan dengan dua kali luas alas, yaitu .

Rumus Volume Tabung

Saat ini, ada begitu banyak benda yang berkonsep tabung dalam kehidupan nyata sebagai 2contoh yaitu kaleng makanan seperti sarden, roti, drum, dan lain sebagainya. Melihat contohnya, pasti ada yang penasaran bagaimana mengitung volumenya. Untuk bisa menghitung volume atau isi dari sebuah tabung maka harus diketahui terlebih dahulu luas yang dimiliki alasnya.

Karena alasnya berbentuk lingkaran, maka luasnya menggunakan luas lingkaran yaitu = sehingga bisa di dapat rumus untuk menghitung volume tabung adalah: luas penampang tabung dikali tinggi dengan nilai phi atau p () adalah  atau 3,14.

V

atau

V = Phi () x radius x radius x tinggi

atau

Volume = Phi x r² x t

Contoh soal;

  1. Sebuah tabung memiliki jari-jati (r)  7 cm dan tingginya yaitu 30 cm, maka hitunglah berapa volume dari tabung tersebut?

Jawaban:

Diketahui bahwa:

r : 7 cm

t : 30 cm

Rumus Volume : p () x r x r x t

= 22/7 x 7 cm x 7 cm x 30 cm

= 4.620 cm³

  1. Sebuah tabung memiliki jari-jari dengan ukuran 10 cm dan tinggi 14 cm, maka hitunglah volume dari tabung tersebut?

Jawaban:

Diketahui bahwa:

r : 10 cm

t : 14 cm

Rumus Volume : p () x r x r x t

= 3,14 x 10 cm x 10 cm x 14 cm

= 4.396 cm³

Selain rumus di atas, ada beberapa rumus lainnya  yang berkaitan. Yaitu bagaimana rumus untuk mencari r dan t serta rumus keliling tabung dan luas alas tabung tanpa tutup. Untuk mengetahui jari-jari atau r bisa diambil dari rumus r jika diketahui volumenya  . Sedangkan jika hanya mengetahui luas selimutnya, maka rumusnya yaitu   . Apabila hanya diketahui luas permukaannya maka rumusnya menjadi .

Untuk mencari tinggi, Anda bisa menggunakan tiga rumus, pertama jika diketahui volumenya, maka rumusnya yaitu . Kedua jika diketahui luas selimutnya rumusnya menjadi . Terakhir mencari tinggi dengan diketahui luas permukaannya yaitu .

Apabila Anda mencari luas alas tanpa tutup, maka rumusnya luas alas dikalikan dengan luas selimut. Luas alas tabung tanpa tutup tersebut sangat dipoengaruhi oleh jenis tabung yang ada dua, tabung tertutup dan tabung terbuka. Sedangkan luas keliling tabung bisa dihitung menggunakan rumus Keliling = 2 (p + t).

Itulah pembahasan terkait tabung dan rumus volume tabung serta cara menghitungnya yang mudah lengkap dengan rumus umum lainnya terkait tabung. Ingat, dalam sebuah soal tentu tidak melulu mudah untuk dikerjakan. Untuk itu, pahami rumusnya agar Anda tetap bisa mengerjakan meskipun perhitungannya berbeda dengan contoh di atas.